Kamera DigitalDSC-HX60/HX60V

Putar

Memutar posisi gambar diam yang disimpan berlawanan arah jarum jam.

  1. MENU (Pemutaran) → [Putar].
  2. Tekan di bagian tengah roda kontrol.
    Posisi gambar akan diputar berlawanan arah jarum jam. Posisi gambar akan diputar bila Anda menekan di bagian tengah. Jika Anda memutar posisi gambar sekali, gambar akan tetap diputar posisinya meskipun produk dinonaktifkan.

Catatan

  • Anda tidak dapat memutar posisi film.
  • Anda mungkin tidak dapat memutar posisi gambar yang dipotret menggunakan produk lain.
  • Bila melihat gambar yang diputar posisinya di komputer, gambar mungkin akan ditampilkan dalam orientasi awal, tergantung pada perangkat lunak.