Kamera DigitalDSC-HX400/HX400V

Video Syot Gerak

Anda dapat melihat jejak gerakan subjek berkecepatan tinggi, seperti gambar stroboskopik.

  1. Tekan bagian bawah roda kontrol saat pemutaran film berlangsung, lalu pilih .
    • Untuk keluar dari pemutaran [Video Syot Gerak], pilih .
    • Jika gagal membuat jejak, Anda dapat menyesuaikan interval jejak gambar menggunakan .

Catatan

  • Anda tidak dapat menyimpan gambar yang dibuat dengan [Video Syot Gerak] sebagai file film.
  • Jika gerakan subjek terlalu lambat atau subjek tidak cukup bergerak, produk mungkin akan gagal membuat gambar.

Petunjuk

  • Anda juga dapat mengubah interval jejak gambar menggunakan MENU → (Pemutaran) → [Pnysuaian Intrvl Grk].